Qiraah yang sepuluh - القِرَاءَاتُ العَشْرُ

Bacaan-bacaan yang mutawātir dan telah terkenal yang dinisbahkan kepada tujuh imam, dan ditambah dengan tiga imam lainnya.

Diterjemahkan ke: Inggris Prancis Urdu Indonesia Rusia

Qiraah - قِراءاتٌ

Aliran yang dianut oleh seorang imam qiraah menyelisihi imam yang lain dalam mengucapkan huruf-huruf al-Qur`ān al-Karīm atau sifat-sifatnya.

Diterjemahkan ke: Inggris Prancis Indonesia Rusia

Bacaan-bacaan Alquran - القِرَاءَاتُ القُرْآنِيَّةُ

Mazhab-mazhab yang dipilih sekelompok imam dalam tata cara membaca Alquran al-Karīm dengan menyandarkannya (pakai sanad) kepada Nabi -'alaihi aṣ-ṣalātu wa as-salām-.

Diterjemahkan ke: Inggris Prancis Urdu Indonesia Rusia

Taujīh al-Qirā`āt - تَوْجِيهُ القِرَاءَاتِ

Ilmu yang mengkaji tentang penjelasan tentang alasan membaca yang terdapat pada bacaan tertentu disertai uraian mengenai perbedaan-perbedaan antar berbagai bacaan.

Diterjemahkan ke: Inggris Prancis Urdu Indonesia Rusia