Tempat-tempat Melempar Jamrah - جِمارٌ

Al-Jimār adalah bentuk jamak dari jamrah, yaitu kerikil dan batu kecil. Juga bisa berarti tempat melempar dan berkumpulnya batu-batu.

Diterjemahkan ke: Inggris Urdu Indonesia

Hari-hari Mina - أيّامُ مِنى

Hari ke-11, 12 dan 13 dari bulan Zulhijah.

Diterjemahkan ke: Inggris Prancis Spanyol Urdu Indonesia Bosnia Rusia

Tawaf - طَوافٌ

Ṭawāf: berputar mengelilingi sesuatu.

Diterjemahkan ke: Inggris Prancis Urdu Indonesia Rusia

Isfārun (Fajar menyingsing) - إِسْفارٌ

Munculnya cahaya fajar dengan sangat jelas tanpa keraguan.

Diterjemahkan ke: Inggris Prancis Spanyol Urdu Indonesia Rusia

Memendekkan - تَقْصِيرٌ

Memotong ujung-ujung rambut kepala.

Diterjemahkan ke: Urdu Indonesia

Lembah Muḥassir - وَادِي مُحَسِّرٍ

Satu lembah yang terletak antara Mina dan Muzdalifah, namun tidak termasuk bagian dari kedua tempat tersebut.

Diterjemahkan ke: Inggris Prancis Spanyol Urdu Indonesia Bosnia Rusia

Lontaran - خَذْفٌ

Melontar kerikil dan sebagainya dengan ujung-ujung jari jemari.

Diterjemahkan ke: Indonesia

Perjalanan malam - إِدْلاجٌ

Keberangkatan dari Muzdalifah ke Mina dalam ibadah haji selepas tengah malam.

Diterjemahkan ke: Inggris Prancis Spanyol Urdu Indonesia Bosnia Rusia

Aqabah - العَقَبَةُ

Tempat yang tinggi di Mina, di mana para jamaah haji melempar jamrah pada hari ke-10 bulan Zulhijah.

Diterjemahkan ke: Inggris Urdu Indonesia Bosnia Rusia