Mendoakan dan menyalati jenazah dengan tata cara khusus.
Al-Janāzah artinya orang yang mati. Al-Janāzah juga bisa bermakna kasur yang digunakan untuk membawa mayat. Berasal dari kata at-tajnīz, yang berarti menyiapkan dan menyediakan.
Ad-Dain merupakan kata dasar Dāna. Makna asalnya ketundukkan dan kehinaan. Di antara maknanya: Penundaan. Dinamakan demikian, karena di dalamnya mengandung makna kehinaan atau karena pelunasannya dilakukan hingga jatuh tempo.
Memohonkan rahmat untuk orang lain.
Sesuatu yang jauh, tak terlihat secara langsung.
Periode janin di dalam perut ibunya ketika sudah menjadi gumpalan daging kecil.
Tanaman hijau, berbatang keras, berdaun lebat, memiliki aroma wangi dan ditanam di pemakaman serta tempat lainnya.
Meminta harta dari orang lain untuk dikembalikan lagi dalam jumlah yang sama di waktu yang akan datang.
Kotak tempat diletakkannya mayat dan dikuburkan di dalamnya untuk satu keperluan dan kemaslahatan.